Cara mengganti atau memasang background Opera

Ada 2 macam cara untuk mengganti background Opera, yaitu dengan menggunakan background yang sudah tersedia dan menggunakan background sesuai gambar yang kita miliki. Berikut adalah tutorial cara mengganti atau memasang background Opera sesuai yang sudah tersedia dari para pengembang opera tersebut. Ikuti langkah-langkah dibawah ini :

1. Klik menu Opera.
http://backgroundpedia.blogspot.com

2. Klik Toolbars.
http://backgroundpedia.blogspot.com

3. Klik Customize.
http://backgroundpedia.blogspot.com

4. Klik themes pada pop up yang muncul tersebut.
http://backgroundpedia.blogspot.com

5. Klik find more themes.
http://backgroundpedia.blogspot.com

6. Pilih dan klik gambar background yang kamu sukai.
7. Dan terakhir, klik add to Opera.
http://backgroundpedia.blogspot.com

Selesai dan lihat hasilnya. Sekarang background Opera kamu sudah terpasang.
Untuk mengganti atau memasang background opera sesuai gambar yang kamu miliki, sebelumnya kamu harus mempunyai akun my opera, jika kamu belum punya, kamu bisa daftarnya gratis. Perhatikan kriteria tipe file yang dapat di terima dan hal-hal lainnya sebelum untuk di terbitkan sesuai ketentuan opera disini http://dev.opera.com/articles/view/opera-extensions-publishing-guidelines/#acceptance-criteria. Lalu ikuti langkah-langkah dibawah ini :
1. Login akun my opera.
2. Submit file kesini https://addons.opera.com/en/developer/upload/
3. Klik choose...
http://backgroundpedia.blogspot.com

4. Pilih gambar dari komputermu dan klik open.
http://backgroundpedia.blogspot.com

5. Centang pada kotak I agree to the terms.
http://backgroundpedia.blogspot.com

6. Klik continue.
http://backgroundpedia.blogspot.com

Selesai dan lihat hasilnya. Sekarang background Opera kamu sudah terpasang. Semoga informasi Cara mengganti atau memasang background Opera ini bermanfaat dan selamat mencoba.
Comments
1 Comments

1 comment: